Sabda-sabda Nabi Muhammad SAW

Tidak seorangpun dapat menghitung dengan cermat sabda-sabda beliau ﷺ. Meski lautan adalah tinta dan pepohonan adalah pena, tidak seorangpun dapat menuliskan semua sabda Nabi Muhammad ﷺ. Beribu dan ratusan ribu hadits beliau ﷺ telah dituliskan dari sabdaNya ﷺ dan dikenal dengan ‘Ilm al-Hadist atau Ilmu Penulisan Kenabian.



Beliau berkata: “Allah memberi pahala sesuai perbuatan mereka.”

“Allah bersabda, siapapun yang melawan salah satu WaliKu, akan Kuperangi.”

“Semua wali Allah berada dalam kubahNya (lindungannNya).
Tak seorangpun tahu kecuali Dia.”
“Dekatlah dengan kaum miskin (miskin spiritual) karena mereka
memiliki pemerintahan sendiri.”
“Jadilah orang tak dikenal dan tamu di dunia ini, dan jadikan masjid rumahmu, dan ajarkan hatimu kebaikan, dan perbanyak mengingat dan menangis.”
“Berapa banyak orang menyambut awal hari tanpa melihat akhir hari,
dan mengharap hari esok yang tidak akan sampai?”
“Berkata benar, meski engkau merugi?”
“Permudah segalanya dan jangan dipersulit. Bicara baik dan jangan
membuat orang lari.”
“Allah bersabda, ‘O Anak Adam, kalian akan mendapat apa yang
Kalian maksud, dan kalian akan bersama dengan
yang lebih kalian cintai.”
“Jaga Allah dan Dia akan menjagamu. Jaga Allah sebelum kalian.
Kalau perlu pertolongan, minta kepadaNya.”
“Tegaslah di dunia dan Allah akan mencintaimu. Tegaslah dengan
hal yang ada di tangan rakyat dan mereka akan mencintaimu.”
“Orang yang berpikir sempurna adalah
yang paling  takut akan Allah.
“Hati-hati dengan dunia karena hal itu adalah ilmu hitam.”
“Tahan diri kecuali dari ucapan baik.”
“Berikan Kepercayaan dan jangan berkhianat.”
“Kalau Allah mencintai seseorang, Dia akan memberi kesusahan.”
“Kalau Allah ingin kebaikan bagi hambanya, Dia akan memandumu
kepada seseorang yang akan menunjukkan jalan.”
“Maafkan, dan Allah akan memaafkanmu.”
“Jadilah pemaaf, maka Allah akan memaafkanmu.”
“Penerima hukuman terberat di Hari Pengadilan ialah
orang terpelajar yang kasar.”
“Penerima hukuman terberat di Hari Pengadilan ialah orang terpelajar
yang ilmunya tidak bermanfaat baginya.”
“Mintalah ampunan dan kesehatan kepada Allah.”
“Rahasiakan tindakanmu.”
“Pendosa besar ialah orang yang lidahnya selalu berbohong.”
“Semua Ciptaan adalah hamba Allah. Yang paling disayangNya ialah
orang yang menolong saudaranya.”
“Perbuatan terbaik adalah ketika orang aman dari lidah dan tanganmu.”
“Selama kalian mengucap ‘La ilaha ill-Allah’ (tiada Tuhan selain Allah)
maka dihapuskan hukuman Allah darimu dan diubahlah kau menjadi baik.”
“O Manusia, apa kalian tidak malu menimbun lebih dari yang dapat
kalian makan, dan membangun rumah lebih dari yang kalian
butuhkan untuk tinggali?”
Wong Gunong Pendaki doyan ngopi :)
TERIMA KASIH KUNJUNGANNYA

Semoga atikel berjudul Sabda-sabda Nabi Muhammad SAW ini bermanfaat. Jika ingin mengambil sebagian atau keseluruhan isi artikel, silahkan menyertakan dofollow link ke >>
Buka Komentar

0 response to "Sabda-sabda Nabi Muhammad SAW"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel